Di teras kelas ada 4 kursi kosong. Lina dan lima temannya akan duduk di kursi tersebut secara berdampingan. Banyak kemungkinan mereka duduk adalah
Di teras kelas ada 4 kursi kosong. Lina dan lima temannya akan duduk di kursi tersebut secara berdampingan. Banyak kemungkinan mereka duduk adalah . . .
!})

A. 10 cara
B. 15 cara
C. 24 cara
D. 360 cara
E. 400 cara
Pembahasan :
Diketahui :
Jumlah kursi = 4 buah
Jumlah anak = 6 orang
Ditanyakan : Banyak kemungkinan mereka duduk adalah . . .?
Jawab :
Karena Lina dan lima temannya berarti jumlah seluruh anak adalah 6 orang.
Kursi yang kosong hanya ada 4 buah kursi namun akan diduduki oleh 6 orang tersebut secara berdampingan.
Banyak cara duduk Lina dan lima temannya adalah :
Jadi, Banyak kemungkinan mereka duduk adalah 360 cara.
Jawabannya ( D ).
Itulah pembahasan contoh soal mengenai materi permutasi, semoga bermanfaat dan mudah untuk dipahami yahh, tetap semangat dalam menjalani kehidupan. See you on the top and God bless for you.
0 Response to "Di teras kelas ada 4 kursi kosong. Lina dan lima temannya akan duduk di kursi tersebut secara berdampingan. Banyak kemungkinan mereka duduk adalah"
Post a Comment