Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan rusuk 10 cm. M adalah titik tengah EH. Jarak titik M ke AG adalah...
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan rusuk 10 cm. M adalah titik tengah EH. Jarak titik M ke AG adalah...



^{2}-(5\sqrt{3})^{2}}\\\\=\sqrt{125-75}\\\\=\sqrt{50}\\\\=\sqrt{25\times&space;2}\\\\=5\sqrt{2})
A. 5√6 cm
B. 5√5 cm
C. 5√3 cm
D. 5√2 cm
E. 5 cm
Pembahasan :
Diketahui : Panjang rusuk = 10 cm
Titik M adalah titik tengah EH.
Titik T adalah titik tengah AG.
Panjang AM = panjang MG
Ditanyakan : Jarak titik M ke AG adalah...?
Jawab :
* Kita ilustrasikan soal ke dalam gambar.

* Kita perjelas gambar segitiga AMG

* Karena titik AM = MG, maka
AM = MG
* Selanjutnya, kita akan mencari panjang AT.
AT = 1/2 x AG
= 1/2 x 10√3
= 5√3
* Setelah kita mempunyai nilai AM = 5√5 dan AT = 5√3, maka :
Jadi, jarak titik M ke garis AG sama dengan panjang MT adalah 5√2 cm. Jawabannya ( D ).
Itulah pembahasan soal UN SMA tahun 2017 mengenai bangun ruang, jika ada yang ingin ditanyakan atau didiskusikan, silahkan tinggalkan pesan di kolom komentar.
0 Response to "Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan rusuk 10 cm. M adalah titik tengah EH. Jarak titik M ke AG adalah..."
Post a Comment